Rabu, 30 November 2011

mereka yang ada di hidupku

Assalamualaikum
Bismillahirrohman nirrohim...
Subhannallah, maha suci Allah memberikan sahabat-sahabat baik seperti mereka. teimakasih atas semua pengertian yang telah kalian berikan kepadaku teman-temanku yang cantik. tawa canda, hiburan yang kalian berikan selalu membekas dan teringat di lubuk hati ini. seiring berjalannya waktu tak terasa usia persahabatan ini akan menginjakkan kakiknya pada angka 2,5tahun. banyak suka dan duka yang telah kita lewati bersama. petualangan-petualangan yang kita lakukan. hal-hal yang tak lazim dilakukan oleh mahasiswa perempuan. pengalaman-pengalaman yang tak banyak bisa dinikmati oleh mahasiswa lain dapat dengan mudah kita rasakan bahkan suatu nikmat yang tak pernah kita pikirkanpun sering menghampiri kita. sungguh aku berbahagia dan bangga dapat menjadi bagian dari keluarga kecil ini. entah apa jadinya jika aku tak bergabung bersama kalian.
Didalam perjalanan hubungan ini tak ayal ribut-ribut kecil menyapa kita. perbedaan pendapat dan salah paham sering terjadi. namun itu semua tak mampu memecah kita. air mata yang jatuh selalu tergantikan dengan tawa dan canda. kalianpun selalu ada disetiap salah satu dari kita saling membutuhkan.
Cipit, Bik umi, Etak, Bik Jubai, Nying-nying, Teteh dan Bontet tapi kami memiliki dua orang laki-laki tampan yang mendampingi kami ebi dan maldini. senang bisa mengenal kalian. walaupun setiap semester selalu saja ada yang mencoba persahabatan kita. namun kita tetap mampu memperjuangkan ini semua untuk tetap bersatu.
Tapi hari ini bener-bener membuat hati aku sedih. aku sedih karena tidak mampu memberikan dukungan kepada kalian yang sedang berjuang hari ini. semoga apa yang kalian perjuangkan hari ini mendapatkan hasil yang terbaik ya teman... :)
*buat etak yang tadi harus pulang tanpa diriku. maafkan ya.. janji insya Allah besok-besok idak lagi deh hehehehe...
* buat teteh sama maldini aku denger dari cipit kamu tadi sukses ye tampilnya. semoga menang ya sayang. tadi di bus aku hampir nangis karna dak bisa liat kalian tampil. pasti bagus yaaaa.. besok aku mau liat rekamannya.
*buat cipit aku udah nggak takut lagi sama desember. i'm happy now... jaga selalu hatimu yaaa :))
*buat nying-nying sama ebi maaf juga tadi aku dak bisa sampe abis kasih dukungan buat kaliannya. semoga nasi goreng sangkar burung kalian menang ya.
*buat bontet tadi kamu pulang barengan sama etak kah? besok aku libur jadi bisa nonton kalian tanding tarik tambang yeyeyeyeyeyeee :)
*buat charda aku tau malam ini kau menestekan air mata kembali. tapi yakinlah suatu saat kita akan menemukan suami yang terbaik bagi kita (#haapaan sihh :p)
*buat ika, waaaw ika is a hero on management fair this year. ka seharusnya yang jadi ketua itu kau. bener yang kau omongin. baru standart kecil yang kayak ini mereka masih kalang kabut apalagi mau ngadai acara standar nasional. (secara yang ngomong kakak pembina). ika aku bangga sama kau ka. dak perlu banyak gaya rapat sini rapat sono tapi yang penting action saat acaranya.

dan buat kalian yang tidak mengetahui cara untuk menghargai kerja keras orang lain, buat kalian yang mau eksisnya saja baiknya kalian cepat meyadarkan diri. karena perkataan tanpa tindakan is bullshit. aku memang bukan bagian dari kegiatan itu tapi siapapun bisa menilai siapa yang sebenarnya bersungguh-sungguh dalam acara tersebut dan siapa yang tidak. (kebawa emosi waktu liat ika, cipit, teteh sama bontet pontang-panting ngurusin acara tersebut)

1 komentar:

  1. start to action and stop the talk, eh gimana ya bahasa inggrisnya intinya memang kurangi bicara dan banyakin kerja, kalau perlu mikir dulu sebelum kerja kali ya :D

    BalasHapus